PKB Pasrah soal Jatah Menteri di Kabinet Jokowi-JK

06:12


Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Muhaimin Iskandar mengaku pasrah soal jabatan menteri yang akan diberikan oleh Presiden RI terpilih Joko Widodo (Jokowi).

"Enggak (mengajukan nama kader PKB). Pokoknya kalau ada kader yang diminta kita siap," ujar Muhaimin di Jakarta, Rabu (9/10/2014) malam.

Dia pun tidak mengetahui kementerian apa yang cocok untuk partai warisan almarhum KH Abdurrahman Wahid itu. "Wah enggak tahu kalau itu, tergantung presiden juga," lanjutnya.

Cak Imin, sapaan akrab Muhaimin juga menegaskan, PKB tidak ada persiapan apapun untuk menerima jatah kementerian di kabinet Jokowi-JK.

"Enggak ada yang disiapin," pungkasnya.Okezone

Artikel Terkait

Next Article
« Prev Post
Previous Article
Next Post »
Penulisan markup di komentar
  • Untuk menulis huruf bold gunakan <strong></strong> atau <b></b>.
  • Untuk menulis huruf italic gunakan <em></em> atau <i></i>.
  • Untuk menulis huruf underline gunakan <u></u>.
  • Untuk menulis huruf strikethrought gunakan <strike></strike>.
  • Untuk menulis kode HTML gunakan <code></code> atau <pre></pre> atau <pre><code></code></pre>, dan silakan parse kode pada kotak parser di bawah ini.

Disqus
Tambahkan komentar Anda

No comments

Kritik dan saran yang membangun sangat kami harapkan